Saat Flash disk rusak sering kali membuat jengkel,apa
lagi saat di masukan pada slot port USB flash disk tidak terdeteksi di
kompi,ada beberapa cara repair atau memperbaiki flash disk karena rusak tidak terdeteksi,ataupun yang
tidak bisa di format ulang via windows
Masalah yang sering terjadi dan di temui pada
flash disk adalah :
• Tidak bisa copas file ke flash disk,dan muncul window peringatan
“Write Protected”
• Flash disk tidak terdeteksi
• Flash disk tidak bisa di format by windows keterangannya 0 bytes,Setiap kali minta format selalu gagal jika lakukan format di windows
• Flash disk tidak terdeteksi
• Flash disk tidak bisa di format by windows keterangannya 0 bytes,Setiap kali minta format selalu gagal jika lakukan format di windows
Beberapa cara untuk mengatasi
masalah di atas setelah saya googling ada penjelasan sbb :
1. Cara mendeteksi flash disk (menggunakan
scan hardware device manager)
Klik kanan pada ”my computer” > pilih “properties”
> pilih tab “hardware” >
kemudian klik “device manager”,
kemudian cari action untuk melakukan “scan
for hardware change”
2. cara memperbaiki flash disk
menggunakan software
- HP USB Disk Storage Format Tool
a. Download software HP USB Disk Storage Format Tool
b. Lalu install di computer
c. Jalankan program HP USB Disk Storage Format Tool
d. Selanjutnya pilih drive (H: , F: , dll) flash disk dan File System seperti FAT, FAT 32, NTFS (biasanya menggunakan FAT32)
e. kemudian pilih “Start”
a. Download software HP USB Disk Storage Format Tool
b. Lalu install di computer
c. Jalankan program HP USB Disk Storage Format Tool
d. Selanjutnya pilih drive (H: , F: , dll) flash disk dan File System seperti FAT, FAT 32, NTFS (biasanya menggunakan FAT32)
e. kemudian pilih “Start”
-
Super Stick Recovery ToolsV1.0.2.19
a. Download Super Stick Recovery
ToolsV1.0.2.19
b. Install (tidak ada perlakuan khusus)
c. Colok flash disk ke komputer
d. Buka program Super Stick Recovery Tools
e. Pilih “Update”,tunggu proses hingga selesai
b. Install (tidak ada perlakuan khusus)
c. Colok flash disk ke komputer
d. Buka program Super Stick Recovery Tools
e. Pilih “Update”,tunggu proses hingga selesai
-
Partitioan Magic 7.0
a. Download program Partitioan Magic 7.0
b. Jalankan program Partitioan Magic 7.0
c. Pilih tab “Resize Partitions”
d. Lalu cari dan arahkan drive ke flash disk yang udah nyolok di kompi
e. Bikin ukuran partisi flash disk soalnya otomatis merubah ukuran partisi flash disk,tapi jangan ambil bad sectornya
f. Atau alternative lain masuk menu dan klik “menu Operations” selanjut nya klik “delete”
a. Download program Partitioan Magic 7.0
b. Jalankan program Partitioan Magic 7.0
c. Pilih tab “Resize Partitions”
d. Lalu cari dan arahkan drive ke flash disk yang udah nyolok di kompi
e. Bikin ukuran partisi flash disk soalnya otomatis merubah ukuran partisi flash disk,tapi jangan ambil bad sectornya
f. Atau alternative lain masuk menu dan klik “menu Operations” selanjut nya klik “delete”
Mohon maaf untuk link download software di
atas untuk memperbaiki flash disk belum tersedia, anda bisa googling untuk
mencari software repair. Sesegera mungkin akan saya upload untuk memudahkan
sobat sekalian.
Hint!! : jika semua cara di atas sudah dilakukan dan
flash disk masih tidak bisa digunakan, kemungkinan yang bermasalah adlah
komponen hardwarenya rusak, jadi ya,,, paling bisa di selamatkan datanya
sebagian menggunakan file recovery. Biasanya terminal terbakar atau karena
sudah lanjut usia tuh flash disk nya. haha
Download file recovery software:
| Test Disk |
Semoga
bermanfaat, jika sobat sekalian memeliki pengalaman berbeda dengan saya. Sobat
bisa berbagi pengalaman di kotak komentar. Terima kasih.
Salam
memperbaiki!!
Anda mungkin berminat untuk membaca :
No comments:
Post a Comment